16 Januari 2022
Minat baca merupakan munculnya perasaan senang atau ketertarikan kuat yang mendorong individu untuk melakukan kegiatan membaca sehingga ia melakukannya atas kemauan sendiri. Kemudian ada upaya untuk melakukan kegiatan ini secara berulang. Semangat sekali membaca buku, tapi kemudian enggan membaca buku karena tak menemukan buku yang menarik dan sesuai selera.
Bisa jadi juga enggan membaca buku karena kegiatan membaca buku itu membosankan dan tidak menyenangkan seperti kegiatan lain. Bila pernah mengalaminya maka itulah sedikit ...